Spesifikasi Gitar ESP SC-607 Steven Carpenter (Gitaris Deftone)

Spesifikasi Gitar ESP SC-607 Steven Carpenter (Gitaris Deftone)

Gitar yang dibuat oleh ESP ini adalah signature model untuk Steven Carpenter yang dikenal sebagai pendiri dan gitaris dari band rock Deftones. Gitar 7  senar ini memiliki brutal power dan knifelike precision attack untuk musikalitas yang anda butuhkan. Menggunakan konstruksi Neck-Thru-Body yang kokoh dan kuat dengan body berbahan Alder dan neck menggunakan bahan kayu Maple gitar ini sangat cocok untuk gitaris yang agresif dan enerjik.

Gitar ini dipersenjatai dengan 2 pickup aktif humbuckers EMG 81-7 yang menghasilkan output tinggi dan dirancang khusus untuk gitaris 7-string dan yang terbaik untuk overdrive volume tinggi dan ampli dengan volume master. Gitar ESP SC-607 Steven Carpenter signature series ini hadir dengan 2 varian warna dan dijual dengan harga $1,049 pada tahun 2008…

Berikut Spesifikasi ESP SC-607 Steven Carpenter:

Spesifikasi ESP SC-607 Steven Carpenter (Gitaris Deftone)

Sumber garbar dari musiciansfriend.com
SPECIFICATIONS CONTROLS
  • Neck-Thru-Body Construction
  • 27″ Baritone Scale
  • Alder Body
  • Maple Neck
  • Rosewood Fingerboard
  • 48mm Standard Nut
  • Thin U Neck Contour
  • 24 XJ Frets
  • Chrome Hardware
  • LTD Locking Tuners
  • Tonepros Locking TOM Bridge
  • EMG 81-7 (B & N) Active p.u.
  • Finish: BLK
  • Master Volume
  • Master Tone
  • 3-Way Switch

Berikut demo video SC-607 Steven Carpenter

Baca juga artikel “Koleksi Gitar, Aksesoris, Dan Efek Gitar Mark Heylmun (Gitaris Suicide Silence)” dan peralatan yang digunakan gitaris favorit anda lainnya pada menu Rockstar Equipment dan Rockstar Indonesia.

Semoga artikel Spesifikasi Gitar ESP SC-607 Steven Carpenter (Gitaris Deftone) ini bermanfaat…