Spesifikasi Gitar Ibanez Iceman ICT700

Spesifikasi Gitar Ibanez Iceman ICT700

Iceman adalah salah satu model gitar yang paling populer dari desain Ibanez. Dan ICT700 adalah model unggulan baru dari seri Iceman. Gitar ini adalah variasi dari tema Explorer dan memiliki offset body yang terbuat dari kayu mahoni. Pada bagian top body tidak dilapisi kayu melainkan pick guard, sehingga gitar ini terlihat sangat mengkilap dan keren. Pada bagian bridge sudah dilengkapi dengan regular Gibraltar II bridge, sehingga pemasangan senar dari belakang gitar.

Gitar ini menggunakan pickup pasif DiMarzio humbuckers yang dikombinasikan dengan unit kontrol standar. Neck terbuat dari lima potong maple dan walnut, atasnya dengan 24 fret rosewood fingerboard. Gitar ini hadir dengan 2 varian warna yaitu putih dan hitam yang mengkilap. Iceman ICT700 ini di jual dengan kisaran harga Rp 7.908.000…

Berikut Spesifikasi Ibanez Iceman ICT700:

Ibanez Iceman ICT700Sumber gambar dari ibanezicemanforsale.com
  • Number of Strings: 6
  • Body Type: Solid Body
  • Scale Length: 25-1/2″
  • Body Wood: Mahogany
  • Finish: Gloss
  • Binding: White
  • Neck Construction: 5-piece neck
  • Neck Shape: Wizard
  • Neck Joint: Neck-through
  • Neck Wood: Maple
  • Neck Wood: Walnut
  • Fingerboard Radius: 15.75″
  • Fingerboard Material: Rosewood
  • Fingerboard Inlays: Reverse Sharktooth
  • Number of Frets: 24
  • Nut Width: 1.695″
  • String Nut: Syntetic Bone
  • Bridge: Gibraltar II
  • Hardware: Black
  • Fret Size: Jumb0
  • Number of Pickups: 2
  • Pickup Switch Type: 3-way Pickup Selector
  • Bridge Pickup Type: Active Humbucker
  • Neck Pickup Type: Active Humbucker
  • Controls: Volume
  • Controls: Tone

Berikut video Iceman ICT700

Baca juga artikel “Koleksi Gitar Matthew Bellamy (Gitaris Muse)” dan peralatan yang digunakan gitaris favorit anda lainnya pada menu Rockstar Equipment dan Rockstar Indonesia.

Semoga artikel Spesifikasi Gitar Ibanez Iceman ICT700 ini bermanfaat…